Minggu, 03 Mei 2015

Kondisi pada C++

Assalamualaikum Wr.wb
          Bertemu kembali dengan ane Iqbal Kanigar kali ini ane bakal ngebahas tentang Borland C++. Buat mempersingkat waktu mari ikuti langkah demi langkah dibawah ini.
1.     Buka Borland C++ kemudian ketikkan script berikut.








Keterangan:
1.     #include <iostream.h>    untuk mendekskripskan car int ,coutdll
#include <conio.h>  untuk mendekskripsikan getch.
2.     void main () = judul fungsi suatu program, dan kurung biasa sebagai parameter “()”.
3.     Include <string.h> agar dapat menggunakan fungsi string seperti strcpy(), strcat(), dll.
4.     Include <ctype.h> Berisi fungsi yang digunakan untuk mengklasifikasikan jenis karakter.
5.     Clrscr() untukmenghapus program

2.     Kemudian tuliskan script dibawah ini.


 

Keterangan:
1.     Char nama[40] maksudnya adalah semua karakter di nama tidak boleh melebihi dari 40 karakter, dan Npm[10] angka di npm tidak boleh melebihi dari 10 angka.
2.     Cout<<”Masukkan nama : “; maksudnya untuk tempat untuk menginput nama. Dan outputnya akan menjadi seperti ini


3.     Cin.getline{nama, 40}; maksudnya mewakili Cout<<”Masukkan nama : “; jadi panjang karakter dari nama ini tidak boleh melebihi dari 40 karakter.
4.     Cout<<”Masukkan npm : “;maksudnya untuk tempat untuk menginput npm. Dan outputnya akan menjadi seperti ini


3.     Kemudian kita dapat melanjutnya menulis seperti script dibawah ini.

 

     Keterangan:
1.     Int a = strlen (nama); Fungsi strlen digunakan untuk menghitung panjang karakter.
2.     if (isalpha(nama[i]))  isalpha maksudnya fungsi yang melakukan analisis alphabet.
3.     Tolower (nama[i]); maksudnya adalah memberikan huruf kecil.

4.      Kemudian bisa masukkan lagi script seperti gambar dibawah ini.


Keterangan:
1.     Fungsi toupper disini adalah untuk mengkapitalkan huruf. Jika toupper (nama[0]); maka akan mengkapitalkan huuf ke 0. Dan seterusnya.
2.     If (strlen (npm) <=8) maksudnya jika npm tidak melebihi dari 8 angka maka akan tercetak “Mahasiswa Gunadarma”, jika melebihi maka akan tercetak “Bukan Mahasiswa Gunadarma” sepeti pada gambar.


5.     Selanjutnya adalah..


        Keterangan:

1.    Cout<<” Mahasiswa Gunadarma “; untuk menginput Mahasiswa Gunadarma.
2.  Cout<<”\n Angkatan 20”<<npm[3]<<npm[4]; maksudnya adalah tahun masuk mahasiswa. Diambil dari urutan ke-3 angka di npm sampai ke 4. Kali ini adalah angkatan “14” maka hasilnya akan seperti dibawah ini.










Tidak ada komentar:

Posting Komentar